Mencari aksi seru lainnya?

SBOTOP memiliki banyak hal untuk Anda

Kunjungi www.sbotop.com
untuk melihat game menarik dan penawaran eksklusif

Untuk informasi lebih lanjut:
Email kami di [email protected]

KUNJUNGI SEKARANG

SBOTOP APP Welcome Freebet – ID
Gareth Bale & Puiyi
FULHAM-WIDE-ID
PROMO-WIDE-ID
previous arrow
next arrow
 

Big Match Serie A: Prediksi AS Roma vs Inter Milan, 10 Januari 2021

AS Roma vs Inter Milan

Pertandingan lanjutan liga Serie A 2020/2021 pekan ke-17 antara AS Roma vs Inter Milan akan menjadi momen tepat untuk melihat seperti apa dua tim papan atas menghadirkan strategi terbaik. Saat ini Roma masih memiliki 33 poin dan terpaut tiga poin di bawah Inter Milan.

Bahkan saat nanti Roma bisa mendapat kemenangan, peroleh poin yang didapatkan bisa menyamai poin Inter Milan. Akan tetapi dari pihak Inter Milan tidak ingin hal tersebut terjadi. Sehingga pada pertandingan yang bakal di gelar di Olimpico pada Minggu (10/1/2021) petang pukul 18.30 WIB nanti akan terus memperlihatkan bagaimana pertandingan sengit sejak awal pertandingan dimulai.

Pertarungan gengsi dari dua tim papan atas Serie A akan tersaji secara lengkap. Bahkan ada banyak prediksi memperlihatkan kekuatan dua tim ini masih seimbang. Kedua tim sama-sama dalam tren bagus, meski di laga terakhir menunjukkan hasil yang berbeda, Roma menang dan Inter kalah.

Namun patokan kemenangan tersebut masih belum bisa diandalkan untuk mendapat hasil kemenangan melawan Inter Milan. Sehingga ada bentuk peluang besar yang sealma ini terus dipakai guna melihat seperti apa cara-cara kedua tim bisa menghasilkan skor.

Bila kita lihat, kekuatan antara Inter Milan dan AS Roma ini hampir setara. Kemudian ada bentuk perubahan strategi yang harusnya memperlihatkan bagaimana langkah-langkah tepat guna melihat bagaimana perolehan poin terbaik dari sisi AS Roma ataupun Inter Milan mampu memberi peluang cukup kuat dari kedua tim.

 

Kondisi Tim

Memasuki pekan Serie A ke-17 pastinya kedua tim memiliki strategi terbaik untuk hasilkan poin penuh. Dalam hal ini AS Roma berhasil mendapatkan 33 poin. Kemudian dari rekor lima pertandingan terakhir, AS Roma mengalami 1 kekalahan dan 4 kali kemenangan.

Pada laga terakhir, Roma berhasil meraih poin penuh dengan mengalahkan Crotone 3-1 dan berhasil mengamankan poin maksimalnya. Tiga gol kemenangan sudah mereka raih di babak pertama melalui dua gol Borja Mayoral dan penalti Henrikh Mkhitaryan.

Jika mengamati perubahan trend positif dari kekalahan langsung mendapat kemenangan, tentu saja pemain AS Roma diprediksi akan lebih percaya diri dan berusaha keras untuk mendapat poin penuh.

Ada spekulasi dari tim di posisi 3 klasemen Serie A tersebut, sebab dari 4 kali kemenangan dan 1 kali kekalahan sebanyak 5 pertandingan terakhir ada evaluasi pertahanan hingga serangan yang dirasa belum cukup efektif dalam beberapa akhir ini.

AS Roma memiliki tekad untuk kembali meraih poin penuh dan menjaga asa untuk bisa bertengger di posisi tiga klasemen sementara. Walaupun sudah masuk tiga besar, AS Roma tidak ingin kecolongan dalam menerapkan semua strategi terbaik. Sampai akhirnya ada bentuk perubahan formasi yang selalu membawa banyak peluang.

Berbeda dari posisi Inter Milan yang mana bertengger di posisi 2 klasemen sementara dengan mengantongi 36 poin. Dalam hal ini posisi Inter Milan masih mendapat ancaman dari AS Roma. Bahkan dari trend rekor 5 pertandingan terakhir Inter Milan masih memiliki kemenangan cukup banyak.

Bila dilihat secara detail, Inter Milan sudah melakoni 5 pertandingan denga raihan 1 kali kalah dan 4 kali mendapat kemenangan. Terakhir Nerazzurri kalah 2-1 di markas Sampdoria. Tertinggal dua gol di paruh pertama, mereka hanya mampu membalas sekali melalui Stefan de Vrij di pertengahan babak kedua.

Hanya terpaut 3 poin saja untuk posisi AS Roma bisa menggeser Inter Milan. Akan tetapi Milan tidak ingin tinggal diam, sebab target utamanya bisa menggeser posisi klasemen pertama yakni AC Milan.

Paulo Fonseca vs Antonio Conte bertarung di Serie A dari pinggir lapangan
Paulo Fonseca dan Antonio Conte sama-sama berharap untuk menghentikan rekor pertemuan selalu imbang antara Roma dan Inter.

 

Info Pemain

Meladeni pertandingan papan atas pastinya kedua tim tidak ingin lengah hingga menurunkan pemain utama. Dari kubu AS Roma masih mengandalkan Pellegrini, Dzeko, Mkhitaryan, dan beberapa punggawa lainnya. Mengandalkan penyerang terbaik inilah AS Roma masih berpeluang menang denga selisih gol cukup besar.

Sedangkan dari informasi pemain cedera, AS Roma memiliki 4 pemain yang mengalami kondisi kurang fit diantaranya Zaniolo, Santon, Fazio, dan Calafiori. Sedangkan untuk dua pemain lain Pedro dan Mirante masih memiliki status merugikan.

Dari kubu Inter Milan juga masih memiliki daftar pemain utama mulai dari Lukaku, Young, Lautaro, hingga Vidal. Pastinya ada beberapa dukungan dari pemain lain yang juga membantu proses mencetak gol.

Status Vecino dan Pinamonti masih mengalami kondisi cedera, dan D’Ambrosio masih meragukan untuk diturunkan dalam pertandingan nanti. Sudah jelas terlihat bahwa ada bentuk peluang dari kedua tim papan atas Serie A tersebut sebagai bentuk utama dalam mencoba semua daftar strategi terbaik lebih akurat.

Prediksi Susunan Pemain

AS Roma (3-4-2-1) : Pau Lopez; Gianluca Mancini, Chris Smalling, Roger Ibanez; Rick Karsdorp, Gonzalo Villar, Jordan Veretout, Bruno Peres; Lorenzo Pellegrini, Henrikh Mkhitaryan; Borja Mayoral

Pelatih : Paulo Fonseca

Inter Milan (3-5-2) : Samir Handanovic; Milan Skriniar, Stefan de Vrij, Alessandro Bastoni; Achraf Hakimi, Arturo Vidal, Nicolo Barella, Ashley Young, Marcelo Brozović; Lautaro Martinez, Romelu Lukaku

Pelatih : Antonio Conte

 

Head to Head

Melihat catatan head to head memang cukup banyak selisih nilai kemenangan dari dua tim papan atas ini. Dari kubu AS Roma sendiri berhasil mendapat kemenangan dengan jumlah 49 kemenangan, sedangkan Inter berhasil mencatat sebanyak 72 kali. Selisih jumlah gol juga bisa dikatakan cukup jauh. Dari 174 pertemuan, Inter berhasil mencetak gol sebanyak 279, sedangkan AS Roma masih mendapat gol sebanyuak 224.

Meski Nerazzurri cukup unggul dalam rekor pertemuannya dengan Giallorossi, namun di lima pertemuan terakhir tidak ada pemenang antara keduanya. Skor selalu berakhir imbang.

 

5 Pertemuan Terakhir

20/07/2020 Roma 2-2 Inter (Serie A)

07/12/2019 Inter 0-0 Roma (Serie A)

21/04/2019 Inter 1-1 Roma (Serie A)

03/12/2018 Roma 2-2 Inter (Serie A)

22/01/2018 Inter 1-1 Roma (Serie A)

 

5 Laga Terakhir AS Roma

06/01/2021 Crotone 1-3 Roma (Serie A)

03/01/2021 Roma 1-0 Sampdoria (Serie A)

24/12/2020 Roma 3-2 Cagliari (Serie A)

21/12/2020 Atalanta 4-1 Roma (Serie A)

18/12/2020 Roma 3-1 Torino (Serie A)

 

5 Laga Terakhir Inter Milan

06/01/2021 Sampdoria 2-1 Inter (Serie A)

03/01/2021 Inter 6-2 Crotone (Serie A)

24/12/2020 Verona 1-2 Inter (Serie A)

20/12/2020 Inter 2-1 Spezia (Serie A)

17/12/2020 Inter 1-0 Napoli (Serie A)

 

Tips Taruhan

??
AS Roma vs Inter Milan 1X2 Draw @ 3.25
Minggu, 10 Januari 2021, 18:30 WIB

Baik AS Roma maupun Inter Milan tengah dalam tren positif dengan hanya mengalami satu kekalahan dalam lima partai terakhir di Serie A. Keduanya juga cukup stabil dalam permainan, bagus dalam menyerang dan kuat dalam bertahan. Rekor selalu imbang di lima pertemuan terkahir antara keduanya sangat mungkin berlanjut di akhir pekan nanti.

SBOTOP memberikan prediksi skor akhir: AS Roma 1-1 Inter Milan

PENJELASAN SINGKAT TENTANG NILAI (??) TARUHAN KAMI:
?? = €20 (SANGAT YAKIN) ?? = €10 (YAKIN) ?? = €5 (CUKUP YAKIN)

Disclaimer: Odds telah sesuai pada saat penulisan.

 

●●●

Kunjungi halaman blog kami untuk membaca berita SEPAK BOLA dan informasi pasaran taruhan

Selalu menjadi yang terdepan dalam mendapatkan informasi seputar olahraga dan bursa taruhan

Ikuti kami di Facebook, Twitter, Instagram dan Youtube

Tinggalkan komentar

Chat Langsung