Venezuela 0-0 Peru
Satu poin diperoleh oleh Venezuela dan Peru dalam pertandingan Copa America 2019 yang berlangsung dini hari tadi. Kedua tim tak mampu mencetak gol sehingga skor pun berakhir imbang tanpa gol.
Di pertandingan ini, tim Venezuela sempat bermain hanya dengan 10 pemain setelah satu pemainnya dikeluarkan oleh wasit. Pemain tersebut adalah Luiz Enrique del Pino. Awalnya pemain tersebut mendapatkan kartu kuning pada menit ke-6. Kemudian pada babak kedua, tepatnya pada menit ke-75, pemain ini kembali mendapatkan kartu kuning. Akumulasi kartu kuning ini membuatnya diganjar dengan kartu merah. Sejak menit 75 itu pun tim Venezuela hanya bermain dengan 10 pemain. Akan tetapi, keunggulan jumlah pemain tak bisa dimanfaatkan oleh tim Peru. Sehingga skor tetap imbang 0-0 hingga laga berakhir.
Hasil imbang 0-0 ini membuat kedua tim memperoleh satu poin. Posisi di klasemen grup A Copa America pun, Brasil masih ada di puncak klasemen dengan perolehan 3 poin hasil dari kemenangan telak 3-0 atas Bolivia. Sedangkan Peru dan Venezuela yang sama-sama memiliki satu poin berada di urutan berikutnya, Baru disusul oleh Bolivia yang ada di urutan terbawah dengan nol poin.
Jalannya Pertandingan
Pertandingan antara Venezuela vs Peru berlangsung cukup menarik. Peru nampak cukup dominan dalam pertandingan ini.
Perluang awal dimiliki oleh Peru ketika gelandang Christopher Gonzales memiliki peluang untuk mencetak gol. Akan tetapi rekaman VAR menunjukkan Renato Tapia telah offside saat ia berusaha untuk menaklukkan kiper Venezuela Wuilker Farinez.
Sementara di kubu Venezuela, peluang hair melalui Christian Cueva dan Salomon Rondon yang gagal memanfaatkan peluang bagus yang muncul.
Tapi ebberapa kesalahn nyaris saja membuat petaka bagi tim Venezuela. Seperti ketika blok yang dilakukan Farinez justru membuat situasi menjadi berbahaya. Tapi untung masih ada Tomas Rincon yang bisa melakukan blok krusial menjelang akhir babak pertama. Skor hingga akhir babak pertama tetap imbang 0-0.
Pada babak kedua, Peru melakukan pergantian dengan memasukkan Flores menggantikan Christian Cueva.
Peru juga mendapatkan peluang ketika Edison Flores berusaha mengirim umpan. Akan tetapi upayanya itu belum membuahkan hasil.
Pergantian lainnya juga dilakukan dnegan memasukkan Polo untuk menggantikan Yotun. Juga dimasukkan Carrillo untuk menggantikan Gonzales.
Sedangkan di kubu Venezuela juga tidak ketinggalan untuk melakukan pergantian pemain. Darwin Machsi dimasukkan untuk menggantikan Savarino. Juga dimasukkan Ronald Hernandez untuk menggantikan Moreno. Pergantian terakhir dilakukan ketika Yeferson Soteldo dimasukkan apda menit ke-84 untuk menggantikan Murillo.
Tentu saja yang menjadi sorotan adalah ketika Del Pino Mago mendapatkan kartu kuning kedua. Akumuluasi kartu itu membuatnya kemudian harus meninggalkan lapangan. tapi beruntung sampai akhri pertandingan tak ada gol yang tercipta. Skor tetap 0-0 antara Venezuela vs Peru.
Secara statistik, kedua tim cukup berimbang. Peru memiliki penguasaan sebanyak 53 persen bola dan Venezuela dengan 47 persen. Tapi memang Peru lebih memiliki lebih banyak serangan. Hal itu yang terlihat dari 9 kali upaya shot on target yang dilakukan oleh tim Peru. Sementara Venezuela hanya mampu melakukan 6 tembakan shot on target saja.
Untuk tendangan sudut pun Peru memiliki 7 kali dan venezuela hanya 4 kali saja. Dan untuk tembakan melebar, 5 kali dilakukan Peru dan Venezuela melakukannya sebanyak 4 kali.
Pertandingan ini cukup keras. Sebanyak 13 kali pelanggaran dilakukan oleh masing-masing tim. karena itu wasit Wilmar Roldan pun harus menjatuhkan tiga kali kartu kuning kepada pemain Venezuela. Dua kartu uning untuk del pino Mago dan satu kartu kuning untuk Herrera. Sedangkan Peru mendapatkan dua kartu kuning yakni melalui Renato tapia dan Andre Carillo.
Pertandingan Berikutnya
Di laga berikutnya, Venezuela akan menghadapi lawan berat yakni Brasil pada 19 Juni mendatang. Sedangkan Peru akan ditantang oleh Bolivia.
Salah satu tim ini memiliki peluang untuk bisa lolos ke putaran berikutnya guna mendampingi Brasil. Tapi tentu syaratnya mereka harus mendapatkan poin.
Peluang lebih besar dimiliki oleh Peru yang nantinya akan bertanding melawan Bolivia. Peru harus menang agar bisa mendapatkan 3 poin. Dengan dmeikian mereka akan memiliki pluang lebih besar agar bisa melaju ke babak berikutnya.
Sedangkan Venezuela yang bertanding melawan Brasil nampaknya nantinya akan terlihat kesulitan. Sebab Brasil seklaipun tidak diperkuat oleh Neymar, tetap memiliki banyak senjata mematikan.
Hal itulah yang membuat Venezuela dipandang dalam prediksi mendatang akan sulit mendapatkan poin. Walau begitu tentu Venezuela tak akan menyerah begitu saja.
Ikuti terus keseruan taruhan Copa America di SBOBET.
●●●
Kunjungi halaman blog kami untuk membaca berita SEPAK BOLA dan informasi pasaran taruhan
Selalu menjadi yang terdepan dalam mendapatkan informasi seputar olahraga dan bursa taruhan